Spotify hadirkan fitur Real Time Lyric di Indonesia
local

Spotify hadirkan fitur Real Time Lyric di Indonesia

Foto: Dok. Minikutu

minikutumedia.com – Kabar bahagia bagi pengguna streaming musik Spotify, karena sekarang fitur lirik real-time baik untuk pengguna premium dan non premium sudah tersedia. Fitur ini bisa Sahabat Kutu temukan di bagian bawah layar, tinggal touch aja bagian lagu yang sedang diputar. Setelah itu scroll sedikit untuk bisa melihat tampilan lirik fullnya. Nih kaya gini kurang lebih tampilannya

Foto: Screenshoot Spotify

Nah dengan adanya fitur ini Sahabat Kutu gak perlu lagi deh buka situs lirik lain, jadi lebih praktis buat yang suka karokean hihihi. Meskipun terbilang agak telat ya, karena aplikasi Joox sudah lebih dulu punya fitur lirik real-time ini.

Fitur lirik ini tidak hanya ada di Indonesia, tapi di 26 negara lainnya yang diantaranya Malaysia, Filipina, Thailand, Taiwan, Singapura dan Hong Kong.

Duh Kutu, aku ngga nemu nih fitur liriknya ada di mana? Kok gak ada ya?

Coba deh aplikasi Spotify-nya di update dulu, siapa tau muncul fitur liriknya. Selamat ber-karaoke ria ya ~

 

Minikutu Writer

NEXT EVENT

00
Days
:
00
Hours
:
00
Minutes
:
00
Seconds

Got a Questions?

Find me on Social Media or Contact me and I will get back to you as soon as possible.

Another Post

IMG_6247

14 April 22

Lomba Sihir Publicity 05

07 September 24

PS_FLEETING AWAY_COVER

05 August 23

Related Post

PROFILE BAND PHOTO
local
19 / 08 / 23
Arriving Creatures Luncurkan “Lost” Sebagai Amunisi Menuju Album Perdana
PUBLICITY PHOTO 3
local
30 / 07 / 23
Menjadi viral yang menyebalkan direspon Valla Band lewat Video Musik “Fuss” 
DSC09985
local
17 / 07 / 23
"PUZZLED 2" Kolaborasi PALEE dan Allegoris
RM BERMUARA-3
local
03 / 05 / 24
Bermuara, Labuhan Kisah Cinta dari Rizky Febian dan Mahalini
laksana-amethyst
local
26 / 04 / 18
Laksana Amethyst bercerita Tentang Rindu dalam single terbarunya
Nadhif Basalamah - #06
local
02 / 07 / 23
Nadhif Basalamah Lepas Lagu Berlirik Bahasa Indonesia Kali Pertama Berjudul “penjaga hati’ , Berikan Arti Perasaan Mendalam
Cover Shaggydog - Ambilkan Gelas (Feat. NDX AKA Familia)
local
22 / 09 / 17
Shaggydog Ajak NDX A.K.A Rekam Single Dangdut
Artwork - Bagaimana Untuk Bertahan
local
13 / 10 / 22
Kolaborasi Dengan Andi Rianto Hingga Tito P Soenardi, Shakila Anjani Lepas Single “Tentang Kita Malam Itu” dan “Bagaimana Untuk Bertahan”

About Me

Minikutu is the music news network on the planet that has been around since 2015

Another Post

musisi-wanita-terkaya-di-dunia

09 August 21

3

24 March 21

SLANK (2)

19 July 23

My Instagram

Create With ♥ By Jedi Iriyanto | Copyright ©2022 Minikutumedia.com

This website uses cookies to ensure you get the best new experience on my website. Learn more