HMGNC : Rilis Album Remix “Memories That Last A Dream”
local

HMGNC : Rilis Album Remix “Memories That Last A Dream”

minikutu-hmgnc

Minikutumedia.com – Bagi sebuah band, pergerakan yang sebenar-benarnya adalah dalam penciptaan karya. Semakin kuat karya yang dihasilkan oleh sebuah band maka semakin kuat pula pergerakan yang dihasilkan. Kekuatan karya inilah yang kemudian akan menjadi inspirasi dalam membangun sebuah ranah musik tertentu baik dalam hal abstrak mencakup wacana pemikiran yang direfleksikan dalam tema karya, eksplorasi musikalitas dan performa, serta spirit membangun komunitas serta hal yang kongkrit seperti pembangunan jejaring komunitas musik dan pergelaran musik di mana terjadi pertemuan individu-individu yang menjadi aktor dan apresiasi karya serta hasil-hasil kreasi yang mengiringinya.

HMGNC (re: Homogenic) sangat menyadari hal ini. Melalui single “Memories That Last A Dream” HMGNC berhasil membuat transisi identitas yang halus dari format lama band set ke format digital set yang hendak diusung di album barunya. Tak berhenti disitu, sebagai pioneer band elektronik di Indonesia, HMGNC pun mengajak para khalayak ramai untuk lebih mengenal ragamnya musik elektronik melalui kolaborasinya bersama 6 musisi/produser dari berbagai genre yang berbakat dari Indonesia dan Malaysia. Yang dimana mereka mengaransemen kembali lagu Memories That Last A Dream sesuai dengan versi dan genre yang mereka usung. Ke enam musisi/produser tersebut yaitu Jerome, Redshift, Digital Ivy, John Van Der Mijl, Unzip dan Analog K (Malaysia).
Album ini dirilis seiring dengan dinamika ranah musik electronic yang semakin bergairah. Panggung kembali banyak digelar dan band-band muda yang mengusung hasrat musik ini lahir dan melakukan semangat seperti kami yang sudah berjalan hampir 14 tahun. Tentu gairah ini patut dirayakan oleh semua pecandu musik khususnya musik elektronik, karena bahwasannya kami telah resmi merilis album remix “Memories That Last A Dream Re:Mixes” Album remix tersebut bisa diakses lewat digital music store iTunes atau official soundcloud HMGNC.

(anggabadilz)

Minikutu Writer

NEXT EVENT

00
Days
:
00
Hours
:
00
Minutes
:
00
Seconds

Got a Questions?

Find me on Social Media or Contact me and I will get back to you as soon as possible.

Another Post

0-os1L5I7mxRdFnIvW

30 May 20

98D2E3E9-F29A-4F10-94F1-906A125DFA4F

19 October 22

ALVARES - Foto Artist 1

31 January 24

Related Post

Donne Maula - #01
local
03 / 11 / 22
"Menjadi Manusia": Kidung Nestapa Seorang Donne Maula
GSS - 2020 PIC4
local
15 / 06 / 20
2 Tahun 'beristirahat', Godless Symptoms keluarkan single terbaru 'Rengkuh Semadi'
VINI - #02
local
20 / 12 / 23
Grup Band Elektronik VINI Melepas Singel “Teenage Lullaby", Sebuah Cara Melepaskan Dari Mimpi Buruk
standherealone-1478678015
local
29 / 03 / 17
Di Balik Keluarnya Ocan Dari Stand Here Alone
DSC01315 (1) copy
local
15 / 10 / 22
Closehead Rilis Single Baru Berjudul Hati Hati Ini
Band Photo 1
local
09 / 09 / 23
Somniumsaic merilis Extended Version dari “Hatred” disertai dengan video musik
JAZ - #02
local
03 / 12 / 23
JAZ Gubah Ulang Singel Populer Asal Singapura Berjudul “Seribu Tahun”
Copy of DSC09671-a-Maharatma with QRMSN _ @maharatma_
local
23 / 12 / 23
Sesak Kembali Menggebrak Dengan Single Kedua ‘Karam’

About Me

Minikutu is the music news network on the planet that has been around since 2015

Another Post

NY 2 AM - Artwork

07 September 21

OKAAY - #02

07 February 22

foto landscape

04 July 20

My Instagram

Create With ♥ By Jedi Iriyanto | Copyright ©2022 Minikutumedia.com

This website uses cookies to ensure you get the best new experience on my website. Learn more